Menghadapi AFC Cup 2022, Ada Pemain Baru Bakal Bergabung di Klub PSM

Jumat, 29 April 2022 – 19:21 WIB
Menghadapi AFC Cup 2022, Ada Pemain Baru Bakal Bergabung di Klub PSM  - JPNN.com Lampung
Duel antara pemain PSM Makassar (kanan) vs Persiraja Banda Aceh (kiri). Foto: Liga Indonesia Baru.

"Tentu pemain asing harus lebih baik dari pemain lokal. Percuma didatangkan kalau enggak bagus," kata Sekjen Redgank, Sadakati Sukma. 

Sadat sapaan akrabnya mengaku kecewa dengan performa legiun asing yang memperkuat PSM pada musim lalu. 

"Saya sangat kecewa dengan penampilan pemain impor musim 2021/22. Kami berharap musim depan bakal jauh lebih baik," tegas dia. 

Hingga saat ini, PSM hanya memiliki satu pemain asing, yakni Wiljan Pluim, sementara para pemain lokal belum melakukan tanda kontrak. (mar10/jpnn)

Persiapan itu terdapat nama-nama yang diprediksi bakal merepat adalah Ziegler asal Belanda, Junior Franco (Portugal), dan Alan Bonansea (Argentina)

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia