Masyarakat Lampung, Dapat Pesan dari Wakil Gubernur Chusnuniah Chalim, Catat!
Lampung Terkini Jumat, 30 September 2022 – 09:00 WIB
Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim mengajak warga di daerahnya wajib ikut melestarikan dan memajukan adat dan budaya.