Seorang Pria di Way Kanan Membuang Mayat Orang Tuanya ke Septic Tank, Astagfirullah
Jumat, 07 Oktober 2022 – 06:00 WIB

septic tank yang digunakan pelaku untuk mengubur 4 anggota keluarganya, Foto : Source For JPNN.com
Saat dirinya pulang ke rumah, Juanda menanyakan kedua orang tua beserta keluarga lainnya kepada pelaku.
"Saat itu pelaku menjawab pertanyaan Juanda bahwa orang tua dan saudaranya sedang pergi ke gunung," ujarnya.
Juanda langsung berangkat lagi ke tempat yang dikatakan korban.
Sayang, ucapan pelaku yang mengatakan orang tuanya ke gunung hanya fiktif belaka.
Juanda dan pelaku kerap kali bertengkar karena ketidakjelasan keberadaan orang tuanya.
"Pada akhirnya pelaku membunuh Juanda dan dikubur ke kebun singkong," pungkansnya (mcr32/jpnn)
Pria di Kabupaten Way Kanan sungguh melakukan perbuatan yang biadab terhadap kedua orang tua dan keluarganya.
Redaktur : Sandy Fernando
Reporter : Wulan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News