Seorang Janda Muda di Lampung Timur Diduga Menjadi Korban Pembunuhan, Ditemukan di Irigasi

Jumat, 19 Januari 2024 – 16:06 WIB
Seorang Janda Muda di Lampung Timur Diduga Menjadi Korban Pembunuhan, Ditemukan di Irigasi  - JPNN.com Lampung
Pelaku pembunuhan dibekuk polisi. Foto: Humas Polres Lamtim

Para tersangka diduga juga sempat menganiaya, dengan cara membenturkan kepala korban ke dinding pagar, hingga kemudian korban masuk kedalam saluran irigasi, dan ditemukan warga sudah dalam keadaan meninggal dunia.

Petugas kepolisian yang melakukan proses penyelidikan, akhirnya mengidentifikasi sekaligus membekuk 3 dari 4 orang yang dicurigai terlibat dalam dugaan tindak pidana, yang mengakibatkan korban meninggal dunia.

Ketiga tersangka akhirnya diringkus pihak kepolisian Polsek Way Jepara tersebut, antara lain berinisial PK (26), PT (44) dan SR (41) warga Desa Labuhan Ratu, Kecamatan Way Jepara.

"Untuk melengkapi berkas penyelidikan, pihak kepolisian Polsek Way Jepara, juga telah mengamankan beberapa pakaian milik korban, sebagai barang bukti,"(mar10/jpnn)

Seorang janda muda di Kabupaten Lampung Timur berinisial DSW (30) menjadi korban pembunuhan.

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia