Masjid Jami' Al-Ishlah Memiliki Ornamen Khas Lampung Loh, Ini Alamatnya
Jumat, 29 Juli 2022 – 14:05 WIB
Saat itu kepemimpinan Pemerintah Kota Bandar dijabat oleh Herman HN.
Wali Kota Herman HN menyalurkan dana sebesar Rp 600 juta untuk biaya renovasi.
Dani mengatakan alasan memilih ornamen Lampung pada kubah karena merupakan ciri khas dari Kampung Kedamaian ini.
"Kampung Kedamaian ini penduduk asli Lampung, dan juga merupakan campuran dari ide para mengurus, sehingga timbulkan ide dengan menggunakan ciri khas Lampung, dan ini baru ada pertama di Lampung," pungkasnya. (mcr32/jpnn)
Masjid Jami' Al-Ishlah Tiyuh yang terletak di Jalan Putri Balau Nomor 14, Kecamatan Kedamaian, Kota Bandar Lampung menampilkan masjid bernuansa adat Lampung.
Redaktur : Sandy Fernando
Reporter : Wulan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News