Pemkot Bandar Lampung Launching Aplikasi Manis Manja
Kamis, 17 Februari 2022 – 06:15 WIB

warga Bandar Lampung urus data diri dengan pelayanan cara manual di Gedung Satu Atap Pemerintah Kota setempat. foto: Source for/ JPNN.com
"Datang kesini juga enak kok, dilayani dengan baik. Petugasnya ramah, jadi kita diarahkan harus kemana agar cepat selesai," ujar dia
Hal senada diungkapkan Nyla, warga Way Halim ini juga belum memahami sepenuhnya dengan pelayanan kantor Disdukcapil memaluli secara online.
"Saya ngurus KTP anak, alhamdulillah cepat jadinya. Petugasnya juga melayani dengan baik, dan yang pasti semuanya gratis tanpa biaya apapun," tandas dia. (mar10/jpnn)
Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) melakukan terobosan dalam pelayanan dokumen kependudukan
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News