Beginin Cara Polda Lampung untuk Menjamin Keamanan Peserta Krui Pro 2022, Unik

Kamis, 09 Juni 2022 – 09:00 WIB
Beginin Cara Polda Lampung untuk Menjamin Keamanan Peserta Krui Pro 2022, Unik - JPNN.com Lampung
Kabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad. Foto: Bidhumas Polda Lampung

Selain mematuhi prokes, kepada peselancar dalam negeri dan luar negeri juga diharapkan dapat melengkapi surat vaksin ketika mengikuti kegiatan World Surf League Krui Pro 2022.

"Kami harapkan juga untuk melengkapi vaksin," kata dia.

Pada kegiatan Event Krui Pro tahun 2022 tersebut, rencananya akan dihadiri juga oleh Menteri Pariwisata Sandiaga Uno, Menteri BUMN Erik Tohir, dan ketua umum PAN Zulkifli Hasan.

Pejabat tersebut akan ditempatkan di penginapan pantai Mandiri Krui Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi Lampung. (mar10/jpnn)

Polda Lampung mengimbau kepada seluruh peserta dalam dan luar negeri yang mengikuti ajang World Surf League Krui Pro 2022 agar tetap mematuhi protokol kesehatan

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia