Truck Pengangkut Ayam Kecelakaan di Tol Kalianda, Ada Korban Jiwa
Kamis, 31 Maret 2022 – 15:29 WIB

Kondisi Truck Colt Diesel yang hancur akibat kecelakaan di Tol Trans Sumatera Km 23+500 Jalur B, Kecamatan Kalianda, Kabupaten Lampung Selatan, Foto: Humas Polres Lampung Selatan
"Kalau untuk pengemudi Truck Hino bernama Supriyadi (36) warga Dusun III Bunga Mayang Kabupaten Lampung Utara tidak mengalami luka apapun,"
Akibat Hilang Kendali Truck Pengangkut Ayam Kecelakaan di Tol Kalianda, Satu Meninggal Dunia
Redaktur : Sandy Fernando
Reporter : Wulan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News