Korban Terseret Arus Sungai di Pesawaran Ditemukan Meninggal Dunia
Senin, 13 Maret 2023 – 06:48 WIB

Pencarian korban terseret arus di Pesawaran ditemukan meninggal dunia. Foto: Dok Basarnas Lampung
Roby Hero Dantim Rescue Kantor Basarnas Lampung melaporkan langsung info tersebut kepada Kepala Kantor Basarnas Lampung Deden Ridwansah.
"Korban hanyut terseret arus sungai Way Ratai telah ditemukan sekitar pukul 02.00 WIB dengan jarak 50 meter dari lokasi kejadian." pungkasnya. (mar10/jpnn)
Tim SAR gabungan mlakukan pencarian terhadap Saliman (65), warga Way Ratai, Kecamatan Pasang Cermin, Kabupaten Pesawaran yang hanyut terbawa arus.
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News