PT WOM Finance Lampung Berbagi Kebaikan kepada Janda dan Kaum Dhuafa
Sabtu, 06 April 2024 – 05:32 WIB

Para janda dan kaum dhuafa saat buka puasa bersama PT WOM Finance. Foto: Dok PT WOM
Kegiatan Corporate Social Responsibility (CSR) menyambut Bulan Suci Ramadan 1445 H ini serentak diadakan di 11kota.
Baca Juga:
11 kota itu di antaranya Dumai, Lampung, Sukabumi, Cileungsi, Kuningan, Tangerang Selatan, Kajen, Klaten, Sidoarjo, Makassar dan Tenggarong. (mar10/jpnn)
PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) Kantor Cabang Lampung membagikan paket sembako kepada janda dan dhuafa.
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News