Rocky Gerung: Panglima TNI Jamin Keamanan BEM SI Hari Ini
Senin, 11 April 2022 – 07:50 WIB

Panglima TNI Jenderal Andika. Foto: Dok JPNN.com/ Ricardo
Pertemuan itu kata Rocky mengisyaratkan bahwa Andika menjamin keamanan mahasiswa yang ikut aksi demonstrasi. (mar10/jpnn)
Rocky Gerung menilai ada Panglima TNI Andika Perkasa di belakang BEM SI unjuk rasa 11 April 2022, mahasiswa tak perlu khawatir saat melakukan aksi demonstrasi
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News