PKB Harus Miliki Calon Presiden Sendiri 2024, Wagub Sebut Suara di Lampung Banyak

Rabu, 08 Juni 2022 – 10:17 WIB
PKB Harus Miliki Calon Presiden Sendiri 2024, Wagub Sebut Suara di Lampung Banyak  - JPNN.com Lampung
Ketua Umum PBK di Lampung Tengah. Foto: PKB Lampung

Sedangkan, untuk pilpres, ia memastikan PKB harus memiliki calon presiden sendiri.

“Insyallah di mana ada kemauan, mimpi, harapan, ada cita-cita. Tidak panjang lebar hari ini, Pokoke kudu nduwe presiden, Bolone dewe. Kudu nduwe presiden,” ujarnya.

Ia pun menutup sambutan dengan pantun yang berkaitan dengan Pilpres 2024 dan menyebutkan Lampung sebagai basis perjuangan PKB.

“Pagi-pagi pergi ke pasar, beli sayuran bumbu dan cabe, selamat datang Ketum Bapak Muhaimin Iskandar, di Tanah Lampung basis perjuangan PKB,” ujarnya diiringi tepuk tangan hadiri. (mar10/jpnn)

Ketua Umum PKB Abdul Muhaimin Iskandar mengungkapkan bahwa pada Pemilihan Presiden 2024 PKB harus memiliki capres.

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News