Tim Sat Brimobda Lampung Turunkan Tim Wanteror, Jalan Kartini Mencekam Saat Terjadi Penyanderaan

Rabu, 22 Juni 2022 – 19:35 WIB
Tim Sat Brimobda Lampung Turunkan Tim Wanteror, Jalan Kartini Mencekam Saat Terjadi Penyanderaan - JPNN.com Lampung
Simulasi Tim Wanteror menyelamatkan penyanderaan di dalam mini bus. Foto: Bid Humas Polda Lampung

“Latihan rutin Sat Brimobda Lampung yang dilaksakana ini bertujuan untuk memberikan kemampuan, pengetahuan, dan koordinasi antar unit untuk melakukan sebuah penanganan tindakan penanggulangan serangan teroris maupun pelaku kejahatan yang menggunakan senjata api dan bahan peledak,” ujar Dansat.

Kegiatan ini sangat diperlukan, karena maraknya tindak kriminalitas berintensitas tinggi berupa aksi teror dan kelompok jaringan teroris yang sampai saat ini masih aktif di wilayah Indonesia umumnya dan Lampung khususnya.

Dilaksananya latihan dan di akhiri dengan simulasi keadaan yang sesungguhnya diharapkan para personel dapat menerapkannya dalam setiap pelaksanaan tugas yang akan dihadapi, serta menjadikan Brimob yang profesional dan siap menghadapi tantangan tugas yang semakin berat. (mar10/jpnn)

Komandan Satuan Kabag Ops Satbrimobda Lampung memberikan perintah kepada Kasubden Wanteror untuk melakukan pembebasan sandera di dalam kendaraan Mini

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia