4 Jenis Buah-buahan Ini Bisa Menurunkan Asam Urat, Lihat Nomor 3, Mudah Didapatkan

Kamis, 12 Mei 2022 – 21:08 WIB
4 Jenis Buah-buahan Ini Bisa Menurunkan Asam Urat, Lihat Nomor 3, Mudah Didapatkan - JPNN.com Lampung
Ilustrasi pisang merah. Foto: Pixabay

lampung.jpnn.com, LAMPUNG - Bagi Anda yang mempunyai penyakit asam urat biasanya disebabkan terlalu banyak mengonsumsi makanan yang kaya purin.

Asam urat biasanya timbul karena faktor genetik dan terlalu banyak mengonsumsi makanan yang kaya purin.

Ada beberapa buah yang ternyata bisa membantu menurunkan asam urat Anda yang melambung tinggi.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Buah Ceri

Buah ceri mengandung antosianin, yaitu pigmen berwarna merah-ungu, yang bersifat antioksidan dan antiinflamasi.

Adapun kandungan tersebut telah terbukti bisa menurunkan kadar asam urat, meredakan nyeri sendi, serta mengurangi risiko terjadinya serangan asam urat berulang.

Efektivitasnya akan meningkat bila dikonsumsi bersamaan dengan obat asam urat allopurinol atau colchicine.

2. Buah Lemon

Buah sehat selanjutnya yang baik untuk dikonsumsi dan dipercayai bisa berperan sebagai penurun asam urat adalah lemon, termasuk jus lemon.

Asam urat biasanya timbul karena faktor genetik dan terlalu banyak mengonsumsi makanan yang kaya purin. Ada beberapa buah yang ternyata bisa turunkan asam urat
Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia