3 Keuntungan Mengonsumsi Jambu Biji, Jangan Abaikan, Rasakan Manfaatnya

Kamis, 01 September 2022 – 23:03 WIB
3 Keuntungan Mengonsumsi Jambu Biji, Jangan Abaikan, Rasakan Manfaatnya  - JPNN.com Lampung
Jambu biji. Foto: Ricardo/ JPNN.com

lampung.jpnn.com, LAMPUNG - Jambu biji buah-buahan yang mudah didapatkan.

Buah ini memang tidak sepopuler seperti buah apel, jeruk, dan buah lainnya.

Namun, buah jambu biji memilki kandungan yang positif untuk kesehatan tubuh.

Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Pharmeasy.in.

https://pharmeasy.in/blog/ayurveda-uses-benefits-side-effects-of-guava-juice/?fbclid=IwAR2xpNM3E2gJrSvXwSCr8undrmlcVmyLZQ5xnP

1. Tekanan darah

Manfaat kesehatan dari jus jambu biji bisa membantu mengelola tekanan darah tinggi.

Sebuah studi oleh Thaptimthong et al. 2016 menemukan bahwa jus jambu biji mengurangi detak jantung dan tekanan darah tinggi.

Efek jus jambu biji ini mungkin karena nutrisinya seperti vitamin C, serat, kalium, dan senyawa lainnya.

Dengan demikian, bisa dikatakan bahwa jus jambu biji berdampak positif bagi kesehatan jantung dengan mengurangi tekanan darah.

Jambu biji buah-buahan yang mudah didapatkan. Buah ini memang tidak sepopuler seperti buah apel, jeruk, dan buah lainnya
Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia