Prof Sunyono Terpilih sebagai Dekan Fakultas FKIP Unila, Ini Hal Pertama yang Akan Dilakukan
Selasa, 13 September 2022 – 19:36 WIB

Dekan Unila Prof Sunyono masa bhakti 2022-2026. Foto: Humas Unila
Prof Sunyono menyampaikan hal pertama yang akan ia lakukan adalah berkomunikasi dengan seluruh sivitas akademika untuk mendiskusikan hal-hal potensial, terutama visi misi para kandidat lain yang dinilainya baik untuk dikolaborasikan.
Selain itu, Sunyono akan menggelar pertemuan dengan lembaga kemahasiswaan selaku kontributor kemajuan FKIP Unila, untuk berdiskusi dan menjaring masukan pada program kerja yang diusungnya.
“Saya berharap FKIP Unila lebih maju dan lebih baik,” harapnya. (mar10/jpnn)
Prof Sunyono terpilih sebagai Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung (Unila) masa bhakti 2022-2026.
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News