Banyak yang Belum Tahu, Ini Manfaat Rebusan Air Kayu Manis, Wanita Pasti Bahagia
Jumat, 15 Desember 2023 – 04:25 WIB
Bahkan dikatakan bahwa ramuan ini bisa mengurangi frekuensi muntah dan rasa mual yang parah saat PMS.
4. Memperkuat Kekebalan Tubuh
Sifat antiinflamasi yang terdapat pada kayu manis juga bekerja secara efektif untuk memperkuat kekebalan tubuh.
Sifat antiperadangan ini bisa membantu tubuh melawan infeksi dan memperbaiki kerusakan jaringan.
Dengan begitu, tubuh menjadi lebih kuat dan tidak mudah terserang berbagai ancaman penyakit.
Ini merupakan salah satu manfaat rebusan kayu manis yang bisa Anda dapatkan jika dilakukan secara rutin.(genpi/jpnn)
Kayu manis bisa dijadikan bahan herbal untuk kesehatan tubuh manusia. Batang atau bubuk kayu manis dibuat menjadi minuman dengan cara direbus hingga mendidih.
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News