Polisi Membekuk Pembobol Toko di Gisting, Ternyata Memiliki Catatan Hitam di Lampung Barat

Selasa, 01 November 2022 – 16:00 WIB
Polisi Membekuk Pembobol Toko di Gisting, Ternyata Memiliki Catatan Hitam di Lampung Barat - JPNN.com Lampung
Polisi mengamankan pelaku curat. Foto: Humas Polres Tanggamus

Kemudian korban juga mendapati etalase rokok yang kosong serta beberapa barang toko yang hilang.

"Lalu korban melihat ada seseorang laki-laki di dalam tokonya hendak kabur melarikan diri melalui jendela dengan membawa sarung berisi barang toko," jelasnya.

Saat itu korban langsung menarik pelaku sambil berteriak meminta bantuan warga.

Warga pun berinisiatif menghubungi Bhabinkamtibmas, sehingga pelaku dapat ditangkap tekab 308 presisi dengan barang bukti hasil kejahatan.

“Pelaku kemudian dibawa dan korban membuat laporan resmi ke Polsek Talang Padang untuk ditindak lanjuti,” jelasnya.

Adapun barang bukti yang diamankan sebilah parang, kunci tang, uang tunai Rp 172 ribu, 66 bungkus rokok berbagai merek, lima kaleng susu kental manis, tiga bungkus minyak goreng, dan 18 bungkus kopi bubuk..

Dari keterangan tersangka, ia memang berdomisili di Pekon Purwodadi selepas keluar penjara Lampung Barat dalam kasus Curanmor.

Kemudian saat pencurian ia masuk ke toko korban dengan masuk melalui dengan menjebol pintu samping, alalu memasuki toko korban.

Jajaran Polres Tanggamus mengamankan seorang pria berinisial WS (25), warga RT 001 RW 002, Dusun Sukatani, Pekon Gading, Kecamatan Pugung, Kabupaten Tanggamus
Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia