3 Buah-buahan untuk Kesehatan Jantung, Lihat Nomor 2

Selasa, 12 Juli 2022 – 23:35 WIB
3 Buah-buahan untuk Kesehatan Jantung, Lihat Nomor 2 - JPNN.com Lampung
Buah apel. Foto: Dok JPNN.com/ Ricardo

lampung.jpnn.com, LAMPUNG - Jantung merupakan organ tubuh yang sangat penting untuk kesehatan jantung.

Untuk itu, Anda tentu saja harus selalu menjaga kesehatan jantung.

Bagaimana caranya menjaga kesehatan jantung? Mudah saja.

Anda bisa melakukan olahraga, istirahat yang cukup, bebas stres, mengonsumsi makanan sehat dan lainnya.

Anda diharuskan mengonsumsi buah-buahan segar.

Berikut jenis buah-buahan yang bisa membuat jantung sehat, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Apel

Ada yang mengatakan satu buah apel sehari bisa menjauhkan kamu dari dokter.

Hal ini benar adanya, mengingat begitu banyak kandungan nutrisi yang terdapat dalam apel.

Jantung merupakan organ tubuh yang sangat penting untuk kesehatan jantung. Untuk itu, Anda tentu saja harus selalu menjaga kesehatan jantung.
Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia