3 Manfaat Rebusan Pandan dan Jahe, Lihat Nomor 2 Manfaatnya Luar Biasa,

Kamis, 07 April 2022 – 23:55 WIB
3 Manfaat Rebusan Pandan dan Jahe, Lihat Nomor 2 Manfaatnya Luar Biasa,  - JPNN.com Lampung
Daub Pandan. Foto: Dok JPNN.com/ Ricardo

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Membantu menurunkan gula darah 

Ekstrak tanaman ini bekerja dengan merangsang produksi insulin dari pankreas. 

Insulin adalah hormon yang mengubah kelebihan gula menjadi cadangan energi tubuh.

Dengan cara ini, kadar gula darah yang tinggi bisa lebih terkendali. 

2. Membantu pengobatan kanker

Berdasarkan sebuah penelitian pada 2014, ekstrak akar dan daun pandan memiliki efek beracun terhadap sel kanker dan mampu menghambat pembelahan sel yang abnormal. 

Bahan ini juga berpotensi menghambat pertumbuhan dan penyebaran kanker. 

pandan merupakan daun yang biasanya digunakan untuk sebagai penambah aroma dalam berbagai hidangan manis.  Daun pandan biasanya Anda temukan di halaman rumah
Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia