Terlalu Banyak Mengonsumsi Daging Menyebabkan Kolesterol Tinggi, Bisa Atasi dengan 4 Makanan Ini

Rabu, 13 Juli 2022 – 23:12 WIB
Terlalu Banyak Mengonsumsi Daging Menyebabkan Kolesterol Tinggi, Bisa Atasi dengan 4 Makanan Ini  - JPNN.com Lampung
Buah pisang. Foto: Dok JPNN.com/ Ricardo

Rahasia khasiat tomat ini ada pada senyawa likopen yang memberi warna merah pada tomat matang.

3. Jambu Biji

Jambu biji mengandung vitamin dan antioksidan yang bisa melindungi sel-sel jantung dari radikal bebas. 

Tidak hanya itu, buah jambu biji juga bisa Anda manfaatkan sebagai salah satu buah penurun kolesterol.

4. Jeruk Nipis

Siapa yang tidak suka dengan buah oranye yang satu ini. Selain warnanya yang cantik dan menyegarkan, jeruk juga termasuk buah penurun kolesterol.

Anda tentu tahu kalau jeruk merupakan sumber vitamin C yang baik untuk tubuh.

Kandungan vitamin C ini bisa membantu mencegah penumpukan kadar kolesterol LDL dan mengurangi risiko penyakit jantung.(genpi/jpnn)

Anda terlalu banyak mengonsumsi daging bisa memberi efek yang tidak baik untuk tubuh, seperti kolesterol tinggi.

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia