Selamat, 69 PPPK Lampung Tengah Terima SK, Berikut Perinciannya
Senin, 10 Juli 2023 – 09:00 WIB
Orang nomor satu di Lampung Tengah itu berharap PPPK bidang kesehatan ini bisa meningkatkan pelayanannya terhadap warga masyarakat dan memberikan jaminan kesehatan kepada seluruh warga masyarakat kita semua.
Baca Juga:
Oleh karena itu saya berpesan kepada PPPK itu agar melaksanakan tugas dengan niat ibadah bekerja dengan keikhlasan.
“Karena bukan tidak mungkin para PPPK bisa memegang jabatan sesuai dengan regulasi yang ada baik kepala sekolah maupun kepala UPT puskesmas pada hari ini,” tutup Musa. (antara/jpnn)
Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah menyerahkan surat keputusan (SK) kepada 70 pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) di wilayah setempat.
Redaktur & Reporter : Sandi Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News