Dugaan Kecurangan Pileg di Negerikaton, Ketua Bawaslu Pesawaran Merespons, Siap-siap Saja

Rabu, 28 Februari 2024 – 07:49 WIB
Dugaan Kecurangan Pileg di Negerikaton, Ketua Bawaslu Pesawaran Merespons, Siap-siap Saja - JPNN.com Lampung
Tim pemenangan caleg melaporkan dugaan kecurangan rekap suara. Foto: Dok tim pemenangan caleg

Atas dasar itu pihak pelapor mesti melampirkan bukti penguat terhadap indikasi yang disangkakan.

Dalam hal ini, lanjutnya, bukti valid atas laporan dugaan terkait permasalahan pemilu tentunya yang berkaitan dalam proses tahapan pemungutan dan penghitungan suara.

"Kemudian dilanjutkan melalui rekap C plano dan kemudian C1 salinan dari hasil rekapitulasi surat suara pada masing-masing TPS," bebernya.

Fatih menambahkan pihaknya meminta kepada pelapor memperbaharui laporan sebelumnya berikut dengan melampirkan bukti-bukti pendukung akan indikasi adanya kecurangan pemilu.

"Setelah laporan masuk, kami pastikan akan melakukan rapat pleno kembali. Kami pihak bawaslu memastikan tidak adanya kecurangan pemilu di Bumi Andan Jejama ini," pungkasnya. (mar10/jpnn)

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pesawaran melanjutkan proses laporan dugaan ketidaksesuaian hasil rekap TPS dengan PPK.

Redaktur & Reporter : Sandy Fernando

Facebook JPNN.com Lampung Twitter JPNN.com Lampung Pinterest JPNN.com Lampung Linkedin JPNN.com Lampung Flipboard JPNN.com Lampung Line JPNN.com Lampung JPNN.com Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia