Wagub Lampung Ungkap Cara Menekan Penyebaran PMK pada Hewan Jelang Iduladha
Selasa, 07 Juni 2022 – 06:15 WIB

Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (depan). Foto: Biro Adpim Pemprov Lampung
Diketahui di Provinsi Lampung dari total populasi ternak sebesar 800.000 ekor, sebelumnya diketahui telah ada tiga kabupaten yang terpapar PMK terlebih dahulu yaitu di Kabupaten Tulang Bawang Barat, Tulang Bawang, dan Mesuji.
Saat ini terbaru bertambah satu kabupaten yang terdampak PMK yakni Kabupaten Lampung Timur. (Antara/jpnn)
Wakil Gubernur (Wagub) Lampung Chusnunia Chalim mengatakan menjelang Iduladha pihaknya akan mengupayakan persebaran PMK pada ternak tidak meluas
Redaktur & Reporter : Sandy Fernando
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Lampung di Google News